tulisan 1

on Kamis, 14 Juni 2012

IBU


Kaulah malaikatdalam hidupku
Memberikan ku perdamaian dalam hidupku
Lembutnya kasih sayang mu
Putihnya kasih mu
Tidak pernah mengeluh
Wajahnya selalu membuat aku mengispirasikan sesuatu yang indah


Hanya dia yang bisa membuat aku nyaman
Perilaku mu adalah contoh yang terpuji
Tutur kata mu begitu indah
Senyuman mu penyejuk dalam hati
Bagi ku kau adalah yang sempurna
Karna ridho mu adalah ridho sang ilahi

0 komentar:

Posting Komentar